NON-STOP.ID – Pemerintah Kota Binjai beserta dinas terkait lakukan inspeksi mendadak (sidak) ke seluruh OPD di lingkungan Pemko Binjai, Rabu (26/04).
Sidak ini dilakukan untuk memeriksa kehadiran para Aparatur Sipil Negara dan pelayanan pada masyarakat pasca libur lebaran 2023.




